MOZAIK ISLAM
Berita Foto : Masjid Tertua Kedua Kesultanan Buton
ASSAJIDIN.COM — Masjid Mubarak Liya, di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara, merupakan masjid tertua kedua Kesultanan Buton. Masjid ini dibangun tahun 1546.
Sumber : DetikHikmah