Uncategorized

One Day One Ayat : Dua Malaikat yang Mengiringi Manusia Setiap Pagi

ASSAJIDIN.COM

وَمَا أَنْفَقْتُمْ مِنْ شَيْءٍ فَهُوَ يُخْلِفُهُ وَهُوَ خَيْرُ الرَّازِقِينَ

*“Dan barang apa saja yang kamu nafkahkan, maka Allah akan menggantinya dan Dia-lah Pemberi rezki yang sebaik-baiknya.”* (QS. Saba’: 39)

dari Abu Hurairah radhiyallahu ‘anhu juga disebutkan, Rasulullah bersabda

مَا مِنْ يَوْمٍ يُصْبِحُ الْعِبَادُ فِيهِ إِلاَّ مَلَكَانِ يَنْزِلاَنِ فَيَقُولُ أَحَدُهُمَا اللَّهُمَّ أَعْطِ مُنْفِقًا خَلَفًا ، وَيَقُولُ الآخَرُ اللَّهُمَّ أَعْطِ مُمْسِكًا تَلَفًا

*“Tidak ada suatu hari pun ketika seorang hamba melewati paginya kecuali akan turun (datang) dua malaikat kepadanya lalu salah satunya berkata; _“Ya Allah berikanlah pengganti bagi siapa yang menafkahkan hartanya”,_ sedangkan yang satunya lagi berkata; _“Ya Allah berikanlah kehancuran (kebinasaan) kepada orang yang menahan hartanya (bakhil).”_* (HR. Bukhari no. 1442 dan Muslim no. 1010). (*)

Back to top button